Pengungkit Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik

Pengungkit Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik

Peningkatan kualitas pelayanan publik merupakan suatu upaya untuk meningkatkan kualitas dan inovasi pelayanan publik sesuai kebutuhan dan harapan masyarakat. Target yang ingin dicapai melalui program peningkatan kualitas pelayanan publik ini adalah:

  1. Meningkatnya kualitas pelayanan publik (lebih cepat, lebih murah, lebih aman, dan lebih mudah dijangkau).
  2. Meningkatnya jumlah unit pelayanan yang memperoleh standardisasi pelayanan internasional.
  3. Meningkatnya indeks kepuasan masyarakat terhadap penyelenggaraan pelayanan publik.
Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik

Role Model

Rencana Kegiatan

Budaya Kerja