Departemen Sejarah FIB Undip Sukses Gelar Webinar Internasional Bahas Akar dan Identitas Islam Asia Tenggara

Departemen Sejarah FIB Undip Sukses Gelar Webinar Internasional Bersama Profesor dari National University of Singapore Bahas Akar dan Identitas Islam Asia Tenggara Pada 20 Juni 2025.

Fakultas Ilmu Budaya Universitas Diponegoro (FIB Undip) kembali menunjukkan komitmennya dalam menghadirkan forum ilmiah berkelas internasional. Melalui Departemen Sejarah, FIB Undip sukses menyelenggarakan webinar internasional bertajuk “Akar dan Identitas Islam Asia Tenggara” pada Jumat, 20 Juni 2025. Acara ini digelar secara daring melalui platform Zoom Meeting dan diikuti oleh ratusan peserta, baik dari kalangan dosen […]

Pelatihan Penelitian dan Penulisan Sejarah di FIB Undip: Dorong Mahasiswa Lulus Tepat Waktu

Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Diponegoro (FIB Undip) menggelar acara "Pelatihan Penelitian dan Penulisan Sejarah" pada Sabtu, 8 Maret 2025.

Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Diponegoro (FIB Undip) menggelar acara “Pelatihan Penelitian dan Penulisan Sejarah” pada Sabtu, 8 Maret 2025. Kegiatan ini berlangsung di Gedung A, Ruang A.3.11 FIB Undip dari pukul 08:30 hingga 12:00 WIB dan diikuti secara khusus oleh mahasiswa S1 Sejarah angkatan 2022. Upaya Meningkatkan Tingkat Kelulusan Mahasiswa Acara “Pelatihan Penelitian […]